Skip to content

aghniasofyan

  • travel
  • live
  • watch
  • read
  • pcos

Category: travel

travel2 Comments

(Itinerary, Cost & Tips) Malang – Batu – Bromo

November 12, 2018 aghniasofyan

Hai! Ada rencana mau jalan-jalan ke Malang, Batu dan Bromo? Berikut itinerary kasar sekaligus cost dan tip-tip selama liburan ke tiga kawasan tersebut. Buat saya, itinerary itu sifatnya lebih fleksibel dan bisa disesuaikan dengan selera kamu. Nah, cost ini yang sebenarnya perlu dikulik-kulik lebih … Continue reading (Itinerary, Cost & Tips) Malang – Batu – Bromo

travelLeave a comment

See You Again, Malang!

November 12, 2018November 12, 2018 aghniasofyan

8 November 2018 Hari ini adalah hari terakhir kami di Malang. Agendanya nggak banyak karena kami harus naik kereta jam 14.25 di Stasiun malang. Di homestay, kami sudah packing dan rapi-rapi, tapi kami minta izin untuk check out setelah salat zuhur. Berhubung hari itu … Continue reading See You Again, Malang!

travel1 Comment

Bromo: Ngejip dan Pose ala Dian Sastro

November 11, 2018 aghniasofyan

7 November 2018. Sebelum berangkat ke Malang, kami sudah booking tur open trip ke Bromo seharga Rp300.000/org bareng Nahwa Tour. Jujur saja saya nggak terlalu siapin apa-apa selain daftar barang bawaan yang direkomendasikan oleh pihak tur seperti jaket, sarung tangan, obat, masker, … Continue reading Bromo: Ngejip dan Pose ala Dian Sastro

travelLeave a comment

Batu: Jatim Park 3 & Museum Angkut

November 11, 2018November 12, 2018 aghniasofyan

6 November 2018. Di hari kedua liburan, saya, suami dan adik kami Bintang mengunjungi Jatim Park 3 dan Museum Angkut. Setelah check out dan titip koper di Homestay, kami naik Grab Car dengan biaya sekitar Rp15.000. ke JP3. Gara-gara kurang teliti, … Continue reading Batu: Jatim Park 3 & Museum Angkut

travelLeave a comment

Batu: Jatim Park 1 & 2

November 11, 2018November 11, 2018 aghniasofyan

5 November 2018. Saya, Suami dan adik kami Bintang, berangkat menggunakan kereta Gajayana 17.40 WIB hari Minggu dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Malang sekitar jam 09.00 WIB keesokan harinya. Dari stasiun, kami naik Taksi Citra yang mangkal di … Continue reading Batu: Jatim Park 1 & 2

Posts navigation

Older posts

Blog Stats

  • 56,786 hits

Topics

Instagram

No Instagram images were found.

Create a website or blog at WordPress.com
  • Follow Following
    • aghniasofyan
    • Join 34 other followers
    • Already have a WordPress.com account? Log in now.
    • aghniasofyan
    • Customize
    • Follow Following
    • Sign up
    • Log in
    • Report this content
    • View site in Reader
    • Manage subscriptions
    • Collapse this bar
 

Loading Comments...